Rabu, 08 Oktober 2008

DESAIN SISTEM INFORMASI AKTIFITAS (PROJECT MODEL)

CONTOH DESAIN

I. Laporan Proyek Y pada unit X pada akhir bulan

Asumsi bahwa proyek telah mulai dan laporan bulanan yang disampaikan adalah laporan pertama.

clip_image004

a. Diagram Kontek DFD Level 0

clip_image005

b. Level 1

II. Model Matematika

Model Matematika yang diambil adalah perhitungan kemajuan pekerjaan dilapangan dengan presentase volume pekerjaan yang direncanakan;

Untuk menghitung kemajuan pekerjaan harus diketahui Bobot Item Pekerjaan terhadap keseluruhan pekerjaan, hingga dapat menghitung kemajuan mingguan, bulanan.

Bobot Tiap Item Pekerjaan dihitung dengan rumus sebagai berikut;

Bp = Ni/Tnp

Ket. : Bp – Bobot Pekerjaan

Ni – Nilai Item Pekerjaan

Tnp-Total Nilai Pekerjaan

Untuk menghitung kemajuan pekerjaan mingguan/bulanan ;

% p =Kpm/Tnp 

Ket. : % p – Persentase kemajuan Pekerjaan Mingguan/bulanan

Kpm – Kemajuan Item Pekerjaan mingguan/bulanan

Tnp - Total Nilai Pekerjaan

Perhitungan kemajuan pekerjaan komulatif;

T = Npl + Kps

Ket. : T – Persentase kemajuan Pekerjaan Komulatif Mingguan/bulanan

Npl – Nilai Kemajuan Item Pekerjaan mingguan/bulanan yang lalu

Kps - Kemajuan Pekerjaan Sekarang

KEMAJUAN PEKERJAAN MINGGUAN

New Picture

III. Data Flow Diagram Pembangunan Pasar Sistem Bangun Transfer

Level 0 Pembangunan Pasar Sistem Bangun Transfer

clip_image010

Level 1 Pembangunan Pasar Sistem Bangun Transfer

clip_image011